Pelatihan Desain Label Produk UMKM Agrowisata Edukasi Sungai Jawi
https://doi.org/10.37295/jpdw.v5i3.568
Keywords:
desain label , kemasan, UMKMAbstract
Usaha Mikro, Kecil, serta Menengah (UMKM) mempunyai kedudukan penting dalam perekonomian Indonesia, paling utama dalam mendesak perkembangan ekonomi, menghasilkan lapangan kerja, dan mengurangi tingkatan kemiskinan. Tantangan ini tidak terbatas pada kecepatan distribusi saja melainkan pada aspek estetika visual produk juga menjadi faktor utama. Melalui pelatihan ini, UMKM dapat memanfaatkan fitur-fitur visual pada platform seperti Instagram, Facebook, dan marketplace lokal untuk menarik perhatian calon pembeli. Metode yang digunakan adalah dengan pelatihan dan praktik. Evaluasi pelatihan meliputi indikator: (1) (Analisis Kebutuhan ) (2) (Metode Tutorial dan Pendampingan); (Metode Diskusi);. kegiatan ini dilakukan pada tanggal 25 November 2024 di agrowisata edukasi sungai jawi, Palembang. Hasil pelatihan menunjukkan sebanyak 20 peserta pelatihan memperoleh nilai rata-rata pre-test sebesar 64,5 meningkat menjadi 93,5 pada post-test, dengan peningkatan rata-rata sebesar 29 poin. Seluruh peserta mengalami kenaikan nilai, mencerminkan efektivitas pelatihan yang diberikan. Hasil menunjukkan bahwa pelatihan sangat efektif, terutama bagi peserta yang memiliki nilai awal yang lebih rendah (60–70). Hasil penilaian yang diberikan pada pelatihan ini menunjukkan bahwa penggunaan tools dan software editing memiliki peran penting dalam proses pembentukan suatu produk. Penggunaan software yang baik memiliki manfaat yang dapat mendukung efektifitas produksi bagi pelaku UMKM dalam mempersiapkan produk yang akan bersaing dengan produk lainnya di pasaran.
Downloads
References
Angipora, M. (2002). Dasar-dasar pemasaran. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.
Dinas Koperasi dan UMKM Provinsi Sumatera Selatan. (2023). Pelaku UMKM Dinas Koperasi dan UMKM Tahun 2023. Palembang: Sumselprov. Diambil dari: https://diskopukm.sumselprov.go.id (16 November 2024)
Ikasari, D. M., Lestari, E. R., & Ni’Matul, Y. (2021, April). Inventory Control Analysis of Frozen Processed Shrimp Using Silver Meal Heuristic Method (Case Study at PT. X Malang, East Java, Indonesia). in IOP Conference Series: Earth and Environmental Science, 733 (1), p. 012062).
Juliasari, D., & Liyundira, F. S. (2022). Desain Kemasan Produk sebagai Media Perluasan Pemasaran. Progress Conference, 5(2), 206–211. Retrieved from https://proceedings.itbwigalumajang.ac.id/index.php/progress/article/view/497.
Kotler, P., & Keller, K. L. (2016). Marketing Management (15th ed.). Upper Saddle River, NJ: Pearson.
Kementerian Koperasi dan UKM. 2023. Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah Republik Indonesia. Jakarta: Kementerian Koperasi dan UKM. Retrieved January 11, 2023 (http://umkm.depkop.gp.id/).
Maryanti, S., & Eliza, Y. (2022). Pelatihan Peningkatan Kualitas Produk dan Kemasan Produk di Kelompok Tani Desa Lembah Sari Rumbai Pekanbaru. DINAMISIA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 6(6).
Noviadji, B. R. (2014). Desain Kemasan Tradisional dalam Konteks Kekinian. Artika, 1(1), 10-21.
N. C. Purnomo, I. G. N. Ardana, and C. T. Handoko. (2013). Perancangan Kemasan Dan Media Promosi Kue Gandjelrel Khas Kota Semarang. Jurnal DKV Adiwarna, 1, (2). 1–7. https://publication.petra.ac.id/index.php/dkv/article/view/714.
Suhardi, D. (2019). Optimalisasi Keterampilan Pembuatan Kemasan untuk Meningkatkan Pemasaran Produk pada UKM Pembuat Tape di Desa Cibeureum Kabupaten Kuningan. Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(2), 116 -128. https://doi.org/10.25134/empowerment.v2i02.2105.
Tjiptono, F. (2008). Strategi Pemasaran (Edisi ke-3). Yogyakarta: Andi.
Wijayanti, T. (2012). Perkembangan Usaha Kecil dan Menengah. Jakarta. Bumi Aksara.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Ghia Subagja, Reska Rahmatullah, Nia Meitasari, Melisa Ariani Putri

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
The copyright of any article on Jurnal Pengabdian Dharma Wacana is fully held by the author under the Creative Commons CC BY-SA license.
- The copyright on each article belongs to the author.
- The authors retain all of their rights to the published work, not limited to the rights set out on this page.
- The author acknowledges that the Jurnal Pengabdian Dharma Wacana was the first to publish under a Creative Commons Attribution 4.0 International (CC BY-SA) license.
- Authors may submit articles separately, arrange for non-exclusive distribution of manuscripts that have been published in this journal into other versions (eg sent to the author's institution repository, publication into books, etc.), acknowledging that the manuscript has been published for the first time in Jurnal Pengabdian Dharma Wacana;
- The author warrants that the original article, written by the author mentioned, has not been previously published, does not contain any unlawful statements, does not violate the rights of others, is subject to copyright which is exclusively held by the author.
- If an article is co-prepared by more than one author, each author submitting a manuscript warrants that he or she has been authorized by all co-authors to agree to the copyright and license notice (agreement) on their behalf, and agrees to notify the co-authors of the terms of this policy. The International Journal of Artificial Intelligence Research will not be held liable for anything that may arise due to the authors' internal disputes.
Licence :
The Jurnal Pengabdian Dharma Wacana is published under the terms of the Creative Commons Attribution 4.0 International License (CC BY-SA). This license permits anyone to:.
- Sharing — copying and redistributing this material in any form or format;
- Adaptation — compose, modify, and create derivatives of this material for any purpose.
Licence :
- Attribution — You must include an appropriate name, include a link to the license, and certify that changes have been made. You can do this in a manner that is appropriate, but does not imply that the licensor endorses you or your use.
- ShareAlike — If you compose, modify, or make derivatives of this material, you must distribute your contribution under the same license as the original material.